Kamis, 03 November 2011

memaksimalkan bluetooth


Ini adalah sebuah Bluetooth usb adapter murah pada zamannya (sekitar 2007) yang mengidentifikasi diri sebagai ISSCEDRBTA atau ISSCBTA,
Bluetooth usb adapter ini dapat diaktifkan dengan menggunakan BlueSoleil, software berbasis Windows dari IVT yang memungkinkan usb Bluetooth dapat terhubung ke perangkat lain yang menggunakan bluetooth. BlueSoleil Driver dapat bekerja dengan sempurna.
Versi baru dari perangkat ini memiliki beberapa masalah lisensi dengan usb adapter, seperti pembatasan quota transfer data tidak lebih dari 5MB dalam satu sesi….
Secara tidak sengaja, saya menemukan aplikasi yang dapat digunakan pada windows XP tanpa menggunakan quota, yaitu dengan cara:
  1. Download BlueSoleil 2.1.2.0, silahkan googling sendiri atau bisa ke sini. Lalu extrak dan lakukan instalasi standar.
  2. Tutup aplikasi bluesoleil jika masih terbuka
  3. Buka directory C:\Program Files\IVT Corporation\BlueSoleil\ rename file bluesoleil.exe  menjadi bluesoleil.org
  4. Download file bluesoleil.zip kemudian extrak menjadi file bluesoleil.exe dan masukkan dalam direktori C:\Program Files\IVT Corporation\BlueSoleil\
  5. Jalankan kembali aplikasi bluesoleil dan dengan  penggantian bluesoleil.exe ini aplikasi dapat digunakan lebih leluasa.
  6. Selamat mencoba..

Tidak ada komentar: